Alat Gym Rumahan Serbaguna Terbaik

alat gym rumahan

Jika anda sedang mencari alat gym rumahan yang bersifat serbaguna, dengan harga yang tidak terlampau mahal, berkualitas, dan dapat digunakan dalam jangka waktu lama, maka kami rekomendasikan:

MAGNUS Commercial Multi Bench Pro, atau sering disingkat dengan MAGNUS CMB Pro.

Kenapa MAGNUS CMB Pro Serbaguna?

Kenapa MAGNUS CMB Pro ini disebut sebagai alat gym rumahan serbaguna? Karena alat gym yang pada dasarnya sebuah bench ini, bisa mengakomodir sejumlah gerakan Strength Training yang bisa dilakukan di rumah. Jadi, ini bukan bench biasa, yang hanya digunakan untuk latihan Bench Press saja.

Alat Gym Rumahan Bisa Muat di Rumah?

alat gym rumahan serbaguna

Sekilas melihat wujud MAGNUS CMB Pro, mungkin langsung teringat sebagai alat gym yang umum terlihat di commercial gym, maka apakah bisa eksis di rumah? Jawabannya, tentu saja BISA!

Bisa, karena alat gym ini memiliki dimensi yang tidak besar, yakni: L= 157 cm, W= 73.5 cm, H= 45 cm. Tidak makan ruang. Dapat diletakkan di ruang khusus (home gym), jika tersedia, atau di halaman belakang/samping rumah yang beratap.

Lalu, berapa banyak bentuk latihan yang bisa diakomodir oleh MAGNUS CMB Pro?

Alat Gym Rumahan Serbaguna, Akomodir Belasan Latihan

alat gym multifungsi

Dengan alat gym multifungsi seperti MAGNUS CMB Pro, belasan bentuk latihan dapat dilakukan melaluinya, yakni: Bench Press, Leg Curl Extension, Preacher Curl Extension, Sit Up Extension, Decline Bench Crunches, Incline Bench Abs Crunches, dan sejumlah gerakan Calisthenics (Bench Dips, Incline Push-Up, Decline Push-Up, Bulgarian Split Squat, Step-Up,  Lying Leg Raise, Bench Plank, dan Box Jump).

Karena keserbagunaanya, MAGNUS Commercial Multi Bench Pro dapat disebut sebagai THE BEST MULTIFUNCTION BENCH!

Berapa Harganya?

harga bench multifungsi magnus cmb pro

Dengan kemampuannya mengakomodir belasan gerakan gym, harga alat gym serbaguna ini terbilang murah. Silakan cek di SINI harga unit dan full attachment-nya.

Akhir Kata

Alat gym rumahan yang multifungsi ini memiliki harga yang terjangkau bagi penggemar fitness. Dan, semua itu sepadan dengan banyak manfaat yang dapat diperoleh dari penggunaannya, yakni mampu mengakomodir fullbody workout, tanpa harus segera mempunyai alat gym pendukung lainnya.

Panduan Membuat Home Gym

Ingin tahu lebih lanjut bagaimana membangun sebuah HOME GYM di rumah Anda, simak panduan berikut!