8 Barbel Yang Bagus untuk Strength Training

barbel yang bagus

Barbel yang bagus dalam daftar berikut, sangat rekomen dipakai dalam semua bentuk Strength Training – fundamental dari semua program latihan fisik, yang menggunakan beban (alat fitness), baik itu di pusat kebugaran (gym center), ruang kebugaran pribadi (home gym/private gym), dan bahkan pada office gym (ruang kebugaran kantor).

Barbel-barbel apa sajakah itu…?

 

8 Barbel Yang Bagus untuk Strength Training

Inilah barbel yang tepat untuk strength training (latihan kekuatan), dari produsen alat gym dalam negeri (pride of Indonesia): GYMFITNESSINDO dan MAGNUSFITNESS:

 

1. Magnus Safety Squat Bar

magnus safety squat bar barbel yang bagus

Merk barbel yang bagus untuk strength training, yang pertama adalah Magnus Safety Squat Bar. Safety Squat Bar merupakan barbel non-standar dari segi bentuk. Barbel ini memiliki yoke (penambat bahu atas) berbantalan padat dan nyaman – ditempatkan di atas bahu.

Latihan kekuatan, seperti Back Squat, menjadi jauh lebih nyaman dengan barbel khusus dan revolusioner ini. Anda yang pernah mengalami cedera pada area bahu dan punggung, namun berkeinginan kuat melatih otot inti, otot punggung, otot paha dan betis (lower body), lebih direkomendasikan memakai Safety Squat Bar ini.

Ingin lebih jauh memahami barbel khusus ini, silakan menuju pada link di atas.

 

2. Magnus Trap Barbell

merk barbel yang bagus magnus trap barbell

Seperti halnya Magnus Safety Squat Bar, barbel yang bagus ini pun sangat tepat digunakan dalam strength training, khususnya Deadlift, yaitu: Magnus Trap Barbell!

Gerakan deadlift akan lebih aman dan nyaman dilakukan dengan trap barbell ini; asalkan dilakukan dengan teknik deadlift yang benar, Magnus Trap Barbell akan membuat resiko cedera (failure) minim bahkan nihil.

Dalami lebih lanjut trap barbel ini pada link di atas.

 

3. Magnus Superlative Powerlifting Barbell Stainless Steel

magnus superlative powerlifting barbell stainless steel

Sesuai namanya, barbel yang bagus ini menggunakan full stainless steel (dari shaft, sleeve, hingga end-cap nya), dengan kapasitas angkatan hingga 820kg, dan PSI-K Rating nya 246.000.

Dengan memakai Magnus Superlative Powerlifting Barbell Stainless Steel, berarti anda berlatih dengan alat fitness berstandar kompetisi, karena merk barbel yang bagus ini sudah memenuhi standar IPF (International Powerlifting Federation), meliputi: Diameter Shaft  29 mm, dan bobotnya 20kg.

Anda tidak akan menyesal memiliki barbel ini untuk latihan Powerlifting di rumah. Silakan lihat spesifikasi detil dan harganya pada link di atas, sebelum memutuskan membeli.

 

4. Barbel yang Bagus: Magnus Superlative Power Bar

magnus superlative power bar

Apabila powerlifting (Squat, Deadlift, dan Bench Press) menjadi menu latihan favorit anda di rumah, Magnus Superlative Power Bar, rekomen untuk anda miliki. Barbel ini diciptakan khusus bagi para fitness enthusiast dan built for strongest athlete.

Barbel ini mempunyai kapasitas angkatan 800 kg dan 246.000 PSI-K Rating, dan telah berstandard IPF. Dan, cukup sekali beli Magnus Superlative Power Bar, anda akan memakainya dalam kurun waktu yang panjang. Tertarik? Dalami lebih lanjut pada link-nya.

 

5. Magnus Superlative Weightlifting Bar

magnus superlative weightlifting bar

Barbel yang bagus ini telah berstandard IWF (International Weightlifting Federation), yakni memiliki berbobot 20 kg, Diameter Shaft 28mm, dan kapasitas angkatan hingga 800 kg. Magnus Superlative Weightlifting Bar, tidak saja untuk para fitness enthusiast berlatih Snatch dan Clean and Jerk dalam repetisi tinggi, tetapi sangat cocok pula bagi atlet yang berencana terjun dalam kompetisi.

Memiliki barbel ini, berarti memilikinya seumur hidup. Silakan menuju pada link-nya untuk mendapatkan informasi lebih detil.

 

6. Barbel yang Bagus: Barbel Merah Putih

barbel yang bagus barbel merah putih

Barbel Merah Putih adalah barbel yang dirilis khusus dalam memperingati HUT RI ke-76, dan sejak itu sangat diminati hingga hari ini. Barbel yang bagus ini termasuk jenis barbel WOD (Workout of The Day). Dengan kata lain, inilah barbel bagus yang multipurpose (serba bisa) atau all rounder.

Tertarik dengan Barbel Merah Putih? Silakan lihat spesifikasi dan harganya pada link di atas.

 

7. Magnus Powerlifting Barbell

magnus powerlifting barbell

Semua kebutuhan strength training anda akan terpenuhi dengan memiliki barbel yang bagus ini: Magnus Powerlifting Barbell – dirancang dengan standar IPF, dengan diameter 29 mm, dan sesuai standar Olympic Barbell yang memiliki panjang 2.2 m.

Guna menghindarkan barbel bagus ini dari karat, bahan Black Zinc Coated dan Bright Zinc Coated dikenakan pada sleeves-nya.

Sama seperti beberapa tipe barbel di atas, Magnus Powerlifting Barbell, cocok bagi anda yang serius ingin berlatih SBD (Squat, Bench Press, Deadlift). Jika tertarik dengan barbel ini, silakan menuju pada link-nya.

 

8. Magnus Wanda Barbell

barbel khusus wanita magnus wanda barbell

Magnus Wanda Barbell dirancang khusus bagi para female enthusiast. Wanda Barbel ini berstandar IWF. Dengan barbel ini, wanita penggiat fitness dapat menggunakannya untuk Olympic Weightlifting, Functional Training, Bodybuilding, dan Powerlifting.

Kapasitas angkatan barbel ini sebesar 700 kg, dan PSI Rating 190.000 (mampu mengangkat bobot hingga 700 kg). Dengan knurling yang tidak agresive, barbel ini nyaman dalam genggaman tangan wanita, kendatipun dalam intensitas tinggi.

Yang tertarik dengan barbel khusus wanita ini, silakan menuju pada link untuk informasi lebih detil.

 

STOP PRESS!

Sudah memiliki barbel yang oke, saatnya menyempurnakannya dengan Weight Plates yang bagus pula! Silakan melihat di SINI daftar weight plates yang sesuai kebutuhan anda.

 

Penutup

Ke-8 barbel yang bagus dalam daftar di atas, rekomen untuk anda miliki dan gunakan dalam latihan kekuatan (strength training), baik itu powerlifting, weighlifting, latihan fungsional, dan bahkan latihan Crossfit di rumah.

Barbel-barbel tersebut, dirancang dengan material terbaik di kelasnya, sehingga mempunyai tingkat durability yang tinggi – sekali beli untuk dipakai berkali-kali, tanpa harus membeli lagi. Dijamin, anda tidak akan kecewa memilikinya!

Panduan Membuat Home Gym

Ingin tahu lebih lanjut bagaimana membangun sebuah HOME GYM di rumah Anda, simak panduan berikut!